saat dicoba dan menyala flip flop (menggunakan LED 3 warna) |
Nah, tespen yang akan kita buat adalah tespen dengan lampu LED yang warna-warni itu kawan, tujuannya biar lebih mudah terlihat dan terlihat keren,, hehehe
Baik langsung saja ya kawan,,
Bahan Yang Diperlukan :
1. Satu Buah Tespen
2. Lampu LED 3 Warna
3. Resistor 1K 2W
4. Kabel Secukupnya
5. Jepitan Buaya
6. Round Clip Kabel
Cara Pemasangan
1. Keluarkan Lampu asli/Bawaan Di Tespen
2. Sambukan Kabel Positif LED ke Resistor (dengan dipisah pakai karet Round Clip Kabel)
3. Sambukan Kabel Hitam ke Arus Negatif LED (dengan care menekuk kawat negatif LED ke atas)
4. Masukkan Resistor Bersama Lampu LED ke dalam Tespen dengan Posisi Resistor yang Paling awal/paling Bawah
5. Sambungkan Jepitan Buaya ke Kabel Negatif
6. SELESAI !!!!
PERHATIAN!! jangan pernah menggunakan tespen ini untuk listrik di rumah (PLN) yaa,, karena tahanan tegangannya berbeda,
0 komentar:
Posting Komentar